Manusia dan Peradaban - Blog Ilmu Sosial Budaya
Ads Here

Monday, January 9, 2012

Manusia dan Peradaban

Tujuan : agar mahasiswa mampu memahami dirinya sebagai mahluk beradab serta meyakini bahwa itu wujud kebudayaan sebagai hasil kreatifitas manusia.

Peradaban : kebudayaan yang telah mencapai tingkat tertentu pada suatu masyarakat yang tercermin dalam tingkat intelektual, keindahan, teknologi dan spiritual.

Tinggi rendahnya suatu peradaban bangsa sangat dipengaruhi oleh kemajuan teknologi, ilmu pengetahuan, tingkat pendidikan. Dan kemajuan teknologi bisa dilihat dari infrastruktur bangunan, sarana yang dibuat, lembaga yang dibentuk dll.

No comments:

Post a Comment